Zaidan Amru Abdillah
Penetration testing, sering disingkat sebagai "pentesting," adalah sebuah metode untuk mengevaluasi keamanan sistem komputer, jaringan, atau aplikasi web dengan cara meniru serangan yang mungkin dilakukan oleh pihak tidak bertanggung jawab (seperti hacker). Tujuan utama dari penetration testing adalah untuk mengidentifikasi kerentanan dan kelemahan dalam sistem sebelum mereka dapat dieksploitasi oleh penyerang sebenarnya.
Tujuan dan Manfaat:
Tahapan Penetration Testing:
Etika dan Legalitas:
Penetration testing merupakan bagian penting dari strategi keamanan siber yang efektif, membantu organisasi melindungi aset dan informasi berharga dari ancaman siber yang semakin kompleks.
Berikut adalah langkah-langkah dalam melakukan penetration testing pada web aplikasi menggunakan Owasp-zap :
1. membuka aplikasi Owasp-Zap, kemudian KLIK Browser pada menu Owasp-Zap.
2. masukkan URL yang mau di gunakan untuk pentesting, disini saya menggunakan http://cloud.producode.id:9991
3. Klik fitur Automated Scan, kemudian masukkan URL yang akan kita pakai untuk pentesting.
4. Klik Attack dan tunggu scan sampai 100%
5. Setelah penscanan selesai kita mendapati beberapa peringatan, dari berbagai tingkatan dari yang low sampai medium.
6. Buka terminal, kemudian masuk ke mode root, setelah itu masukkan command seperti di gambar berikut.
Pada command ini kita menangkap permintaan dari browser yang kita buka di Owasp ke server website yang kita tuju, disini kita akan merekam semua aktivitas di website tersebut.
7. login ke website tersebut, kemudian kita search di news flash disini saya mencari sql, yang bertujuan untuk menandai aktivitas kita pada saat menjelajahi website tersebut.
8. kemudian kita kembali ke terminal, terlihat perintah kita sudah menangkap yang ada pada website saat saya menjelajahi website tersebut.
9. copy pada bagian post yang sudah saya tandai tadi, contohnya seperti gambar berikut.
10. buka tab baru kemudian buat file.txt, disini saya menamakan header.txt
11. masukkan bagian yang kita copy tadi ke dalam “header.txt”. dan setelah itu di save dan close.
12.buat tab baru, masuk lagi ke mode root kemudian kita masukkan command, seperti gambar berikut.
Disini kita sudah masuk ke dalam database website, dan mendapati beberapa informasi yang bisa kita dapati.
13. masukkan perintah seperti gambar berikut, untuk melihat data yang ada pada fitur mybank.
Disini kita mendapati, isi dari mybank yaitu, tables akun dan tables news.
14. Kemudian untuk melihat isi table dari akun, dapat menggunakan command yang ada pada gambar berikut.
Disini kita telah dapat isi data dari table akun yang sudah terdaftar sebagai nasabah/pengguna dari website tersebut.
15. disini saya mecoba untuk login untuk mencoba apakah akun tersebut terdaftar atau tidak.
dan berhasil login dengan akun ibu Tuti Maruti Kelopo.
Secara keseluruhan, penetrasi testing adalah komponen penting dalam strategi keamanan siber yang proaktif, membantu organisasi untuk melindungi data dan infrastruktur mereka dari ancaman yang terus berkembang.