Saffanah May Rizka
Portofolio ini berisikan tampilan halaman login untuk aplikasi berbasis mobile. Dalam proses pembuatannya, digunakan tools figma dan pluginsnya.
Dalam pembuatan mockup login screen aplikasi mobile ini, saya menggunakan tools figma dengan memanfaatkan figma community dan plugins yang ada. Selain itu, saya menggunakan beberapa tools lain selain figma, yakni freepik dan canva. Adapun tahapan pengerjaannya adalah sebagai berikut.